Disukai
2
Dilihat
767
Pasar Bisa Diciptakan
Slice of Life

Ujang Betrik terheran-heran ketika melihat semua pedagang di Pasar Kali Aja, menjual barang dagangan yang sama: Kaos oblong bertuliskan Ganyang Orang-orang Subversif, Runtuhkan Idealisme Mahasiswa, Kapital Yang Maha Kuasa, Maha Benar Pemerintah dengan Segala Tindakannya. Tentu saja dengan beragam warna dan ukuran. Anehya, semua pengunjung pasar bahkan tidak merasa resah sedikit pun.

Padahal baru kemarin Ujang Betrik mengambil setoran preman di wilayahnya yang berisikan pedagang sayur, buah-buahan, daging, dan ikan. Namun, sekarang semua pedagang itu sudah menghilang bagaikan ditelan bumi.

Ia hampiri salah satu pedagang yang ada di dekatnya.

"Heh, Mang. Kemarin teh kamu dagang sayur, kenapa sekarang dagang baju, mana ba...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp1.000
Suka
Favorit
Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
@fajarmenyingsingg : Resep nya masih keneh polos ide na. Jadi seru tulisan teh
Seru sekali dinamikanya!
Hiyahiyahiya 😎
Hiyahiyahiya. 😎
Rekomendasi dari Slice of Life
Rekomendasi