Bapak Tidak Pernah Menangis
Drama
Selalu, laki – laki diharapkan jadi tidak lebih cengeng daripada perempuan, padahal tentang perasaan, mereka diciptakan dengan cara yang sama. Hanya saja, masyarakat memaksa mereka untuk lebih kuat, lebih tegar. Jadilah begitu Bapak, tidak pernah tahu bagaimana caranya menyalurkan emosi dengan baik. Sampai ia punya tiga orang anak perempuan yang tiga – tiganya berhati keras, sama keras dengan punyanya, kami jadi lebih sering beradu di rumah. Tentu saja, tentang siapa yang lebih keras kepala.
Bapak bilang, ibunya keras, bapaknya keras. Ia akhirnya pergi dari rumah untuk ...
Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp2.000
Suka
Favorit
Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Drama
Novel
Bizarre Love Story
Syaa Ja
Novel
Stupidity : Stupid Comunity
Rahayu Ditira Jayanty
Novel
Romantic Love Story #1
Imajinasiku
Novel
Rumah Yang Sama, Pulang Yang Beda
Goebahan R
Novel
TUK-TUK
Herman Trisuhandi
Flash
Garis Keturunan
ryunee samaya
Cerpen
Cinta Kenapa Salah ???
Adelani Puput Ayuningtyas
Cerpen
Bapak Tidak Pernah Menangis
Feilia Song
Novel
Writing is My First Love
d Curly Author
Skrip Film
LITERATUR BERNYAWA ( SCRIPT FILM )
Rainzanov
Skrip Film
Elegi Memori Klasik
Tira Riani
Skrip Film
Remuk
Rere Valencia
Cerpen
Harga Mati untuk Gusdur.
Siddfen
Cerpen
Dua Puluh Enam Makam Tanpa Nama
Muhammad Ilfan Zulfani
Cerpen
seorang remaja menemukan jati dirinya
sriastuti
Rekomendasi