Kirim izin baca kepada penulis skrip ini?
Blurb
Ada banyak anak yang sulit mengekspresikan perasaannya. Hingga terbiasa memendam banyak hal yang menyakitkan hati dan perasaannya. Sama hal nya seperti yang dirasakan Vanila sejak kecil, dia memendam semuanya sejak kecil. Hingga akhirnya kini ia kesulitan mengontrol emosinya. Peran orang tua, dan orang-orang disekitarnya sangat dibutuhkan dalam proses perkembangan anak.
Banyak orang tua yang tidak faham atas apa yang mereka lakukan terhadap anak, hingga akhirnya berpengaruh terhadap kesehatan mental anak. Membuat ia merasa trauma, takut yang berlebih bahkan sering kali menyalahkan dirinya sendiri. Vanila merasakan hal itu, hingga dia bertemu seseorang yang bernama laki-laki yang membuat ia percaya lagi akan cinta (Brian Bagaskara) bahkan perlahan mulai melakukan proses healing untuk dirinya sendiri. Hubungan yang baik akan membuat kesehatan mental menjadi baik, begitu juga sebaliknya. Jangan sepenuhnya menyalahkan sikap buruk tapi telaah mengapa sikap itu bisa tumbuh.
Banyak orang tua yang tidak faham atas apa yang mereka lakukan terhadap anak, hingga akhirnya berpengaruh terhadap kesehatan mental anak. Membuat ia merasa trauma, takut yang berlebih bahkan sering kali menyalahkan dirinya sendiri. Vanila merasakan hal itu, hingga dia bertemu seseorang yang bernama laki-laki yang membuat ia percaya lagi akan cinta (Brian Bagaskara) bahkan perlahan mulai melakukan proses healing untuk dirinya sendiri. Hubungan yang baik akan membuat kesehatan mental menjadi baik, begitu juga sebaliknya. Jangan sepenuhnya menyalahkan sikap buruk tapi telaah mengapa sikap itu bisa tumbuh.
Premis
Seorang wanita dari keluarga sederhana yang merasakan tekanan mental yang bertemu beberapa orang yang mengalami toxic dan bisa saling menguatkan, kemudian bisa kembali percaya akan ketulusan cinta, dan melakukan proses healing bersama.
Pengenalan Tokoh
Vanila Melodi anak sulung dikeluarga yang sederhana, memiliki orangtua yang keras, sehingga ia sering merasa tertekan mentalnya. Ia selalu berhasil menyembunyikan perasaannya, namun pada saat kini ia dewasa, dia tumbuh menjadi orang yang dingin dan keras kepala bahkan dia sendiri memiliki trauma terhadap sebuah perasaan, dia memiliki suasana hati yang mudah berubah-ubah (Mood Swing). Dia memilih melanjutkan kuliah di Bandung yang jauh dari keluarganya, dia selalu dituntut untuk dapat merubah kehidupan keluarganya. Meski hingga detik ini dia selalu dianggap tidak berguna karna belum bisa menghasilkan apapun untuk keluarganya.
Tapi hingga akhirnya, teman satu kelasnya Brian Bagaskara yang sangat tertutup itu berhasil membuat Vanila lebih memperhatikan dirinya dan (self healing) bahkan membuat Vanila percaya akan adanya cinta yang benar-benar tulus. Bagas yang berasal dari keluarga Broken Home, tinggal bersama Ibu nya, dia adalah sosok laki-laki yang sangat penyayang bahkan dia telah berjanji kepada sang Ibu untuk sebisa mungkin tidak membuat wanita menangis. Brian berusaha agar selalu ada untuk Vanila.
Kemudian Brian dan Vanila bertemu lagi dengan Chila Amanda yang ternyata memiliki hubungan toxic realitionship, pacarnya yang posesif dan kasar bahkan selalu bermain fisik, Chila memiliki kakak yang di diagnosis mental illness, meski dari keluarga yang kaya namun kurang mendapat perhatian dan kasih sayang orang tuanya. Mereka bertemu dan saling menguatkan satu sama lain, Vanila berhasil membuat Chilla keluar dari hubungan toxic bersama kekasihnya. Meski ternyata Chila malah memiliki perasaan yang lebih kepada Brian. Hingga akhirnya Vanila memilih untuk mendirikan sebuah komunitas peduli mental / jiwa yang juga mendapat dukungan dari salah satu psikolog.
Tapi hingga akhirnya, teman satu kelasnya Brian Bagaskara yang sangat tertutup itu berhasil membuat Vanila lebih memperhatikan dirinya dan (self healing) bahkan membuat Vanila percaya akan adanya cinta yang benar-benar tulus. Bagas yang berasal dari keluarga Broken Home, tinggal bersama Ibu nya, dia adalah sosok laki-laki yang sangat penyayang bahkan dia telah berjanji kepada sang Ibu untuk sebisa mungkin tidak membuat wanita menangis. Brian berusaha agar selalu ada untuk Vanila.
Kemudian Brian dan Vanila bertemu lagi dengan Chila Amanda yang ternyata memiliki hubungan toxic realitionship, pacarnya yang posesif dan kasar bahkan selalu bermain fisik, Chila memiliki kakak yang di diagnosis mental illness, meski dari keluarga yang kaya namun kurang mendapat perhatian dan kasih sayang orang tuanya. Mereka bertemu dan saling menguatkan satu sama lain, Vanila berhasil membuat Chilla keluar dari hubungan toxic bersama kekasihnya. Meski ternyata Chila malah memiliki perasaan yang lebih kepada Brian. Hingga akhirnya Vanila memilih untuk mendirikan sebuah komunitas peduli mental / jiwa yang juga mendapat dukungan dari salah satu psikolog.
Sinopsis
#1
Kecewa dan Amarah Masih Teringat (Scene #1-4)
#2
Di Abaikan Selalu (Scene #5-7)
#3
Hari Kesehatan Mental (Scene #8-11)
#4
Toxic Relationship (Scene #12-14)
#5
Perkara Buku Diary (Scene #15-18)
#6
Lo Sekarang Tau Tentang Gue (Scene #19-23)
#7
Gue Nggak Boleh Baper (Scene #24-26)
#8
Terimakasih Sudah Hadir (Scene #27-29)
#9
Ada Banyak Hal Yang Sangat Berpengaruh Terhadap Mental (Scene #30-32)
#10
Gara-Gara Lo Gue Jatuh Cinta (Scene #33-36)
#11
Konsultasi Mental (Scene #37-41)
#12
Biang Onar (Scene #42-44)
#13
Cinta dan Patah Hati Dua Sisi Berdampingan (Scene 45-47)
#14
Penjelasan Hati (Scene 48-53)
#15
Terimaksih untuk diri sendiri dan orang-orang baik (Scene 54 - The END)
Disukai
14
Dibaca
4k
Tentang Penulis
Evi Octavia Setiani
Menulis adalah cara terbaik menyampaikan apapun yang dirasakan tanpa harus berbicara. Merangkai imajinasi sesuka hati.
Bergabung sejak 2020-10-06
Telah diikuti oleh 19 pengguna
Sudah memublikasikan 2 karya
Menulis lebih dari kata
Rekomendasi dari Drama
Novel
Surat Cinta yang Terbaca(Novel)
Imajinasiku
Skrip Film
TOPENG VANILA
Evi Octavia Setiani
Novel
Imperfection : Fight to Be Fine
Andieran
Novel
Impian Untuk Keluarga
Rido do01
Novel
From script to screen
Aish
Skrip Film
abc
John Doex
Flash
Resonansi di Kedalaman
Arsualas
Cerpen
Musfidah Bukan Anak Sial
Maldalias
Cerpen
Abdi Negara Cabul
E. N. Mahera
Cerpen
Suara dari Salju Utara
Adinda Haifa Febru
Novel
Vengeance
Ria Rahmawati
Skrip Film
Stay With Me
Dian Febriyanti
Flash
Riku Hasegawa
Rafiahs
Flash
Mendung dan Bayangan
SIONE
Flash
Sebutir Apel
Afri Meldam
Rekomendasi