Kirim izin baca kepada penulis skrip ini?
Blurb
Lima tahun Darto menggeluti pekerjaan sebagai pemain film di Jakarta. Keinginan terbesarnya menjadi pemeran utama, tapi sayang dia hanya selalu jadi pemeran pembantu atau figuran. Bahkan kadang dia hanya menjadi stuntman atau pemeran pengganti. Darto merasa impiannya jadi pemeran utama tak akan terwujud. Akhirnya dia memutuskan pulang kampung meninggalkan dunia film. Tak dinyana dia justru dielu-elukan warga desanya sebagai bintang film terkenal.
Beberapa temannya lalu mendorong Darto untuk maju dalam Pemilihan Kepala Desa. Sebenarnya Darto tidak berminat karena dia tidak memiliki pengetahuan tentang pemerintahan. Tapi dia terus dibujuk dan diyakinkan bakal menang dengan memanfaatkan kepopulerannya. Jika nanti terpilih kedua temannya siap membantu dan bekerja untuk Darto. Akhirnya Darto bersedia. Para pendukung Darto berkampanye dan suasana di desanya jadi panas karena sering terjadi bentrokan antara pendukung Darto dan pendukung calon Kades lain. Darto jadi tidak nyaman, apalagi ketika tahu calon Kades lawannya dalam Pilkades adalah Asrori teman baiknya semasa sekolah.
Apakah Darto akan memiliih menjadi kepala desa? Atau meneruskan mimpinya di dunia film? Ikuti drama komedi satire ini.
Beberapa temannya lalu mendorong Darto untuk maju dalam Pemilihan Kepala Desa. Sebenarnya Darto tidak berminat karena dia tidak memiliki pengetahuan tentang pemerintahan. Tapi dia terus dibujuk dan diyakinkan bakal menang dengan memanfaatkan kepopulerannya. Jika nanti terpilih kedua temannya siap membantu dan bekerja untuk Darto. Akhirnya Darto bersedia. Para pendukung Darto berkampanye dan suasana di desanya jadi panas karena sering terjadi bentrokan antara pendukung Darto dan pendukung calon Kades lain. Darto jadi tidak nyaman, apalagi ketika tahu calon Kades lawannya dalam Pilkades adalah Asrori teman baiknya semasa sekolah.
Apakah Darto akan memiliih menjadi kepala desa? Atau meneruskan mimpinya di dunia film? Ikuti drama komedi satire ini.
Premis
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Pengenalan Tokoh
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Sinopsis
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Disukai
56
Dibaca
2.8k
Tentang Penulis
Eko Hartono
Pengarang yang sudah menekuni dunia menulis lebih dari 25 tahun. Karyanya telah dimuat di berbagai media massa nasional. Telah menerbitkan belasan karya novel. Sejak tahun 2015 hingga sekarang menekuni menulis skenario film televisi dan sinetron serial. Menulis skenario lebih dari 50 judul FTV dan sinetron serial di televisi.
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 247 pengguna
Sudah memublikasikan 19 karya
Menulis lebih dari kata
Rekomendasi dari Drama
Skrip Film
PEMERAN PENGGANTI
Eko Hartono
Novel
Story In Dream 2
Rain
Flash
Toilet
Ganada Mocha
Flash
Gaun Putih Pengantin
Arianto Pambudi
Flash
Cerita Di Bulan Agustus
RF96
Novel
TraumatiQ
Mahfrizha Kifani
Skrip Film
Friend or Lover
Aquariusang
Flash
Cinta Satu Malam
silvi budiyanti
Flash
Icing Cookies Rena
Fidiya Sharadeba
Novel
Light at the end of the Tunnel
sheepdevil
Cerpen
Kebenaran Dibalik Furnitur
Kemal Ahmed
Novel
The Day We Find Love
L
Skrip Film
Berkawan Sebentar
Faris Amar
Flash
Egoisme Imajiner
Syafira Muna
Novel
Di Antara Dua Bulan
MonicaLo
Rekomendasi
Skrip Film
PEMERAN PENGGANTI
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Tragedi
Eko Hartono
Novel
Bronze
Mei
Eko Hartono
Skrip Film
Darah Daging
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Ibu
Eko Hartono
Skrip Film
Calon Istri Ayah
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Tetangga
Eko Hartono
Novel
Bronze
Anak kolong
Eko Hartono
Skrip Film
Burung dan Awan
Eko Hartono
Novel
Rawan
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Jodoh Dari Surga
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Pohon-pohon Yang Berbicara
Eko Hartono
Cerpen
Bronze
Srikandi
Eko Hartono
Skrip Film
PERNIKAHAN IBU
Eko Hartono
Novel
Bronze
Intrik
Eko Hartono