Kirim izin baca kepada penulis skrip ini?
Blurb
Begitu banyak pelajaran hidup yang kita dapatkan ketika berbaur dengan banyak orang, berada di jalanan, di antara kerumunan, melalui bacaan, tontonan bahkan dari curhatan orang lain. Kita tidak harus menjalani suatu peristiwa untuk menjadikannya pelajaran hidup, karena pelajaran hidup bisa diperoleh dari kisah orang lain.
Aku pernah berbuat salah dengan melanggar prinsip ku sendiri, melanggar aturan agama bahkan mengecewakan banyak orang. Di satu sisi, agama memang melarang kita untuk berduaan dengan lelaki yang bukan mahram bahkan sampai bersentuhan. Tapi, apalah daya yang namanya manusia pasti pernah melakukan kesalahan.
Kau tau? Mog pernah berkata pada ku, "Untuk apa kau mendengarkan nasehat orang-orang itu mengenai agama? Mereka belum tentu suci bahkan mereka bisa jadi memiliki banyak dosa. Untuk apa terpengaruh dengan ucapan manisnya yang akan memengaruhi otak mu? Jalani lah hidupmu sesuai keinginanmu." Sejatinya, ketika mendengar ucapan darinya, Aku ngak setuju dan hatiku menolak namun benar kata Kak Lisna "Kita tidak akan bisa mengubah seseorang. Apalagi dalam kondisi jatuh cinta... Karena kita sendiri yang akan berubah karena cinta, bukan sebaliknya."
Sejatinya, kita tidak hidup karena cinta, kita tidak hidup untuk mencari pasangan. Ada misi yang lebih besar dari itu.
Aku pernah berbuat salah dengan melanggar prinsip ku sendiri, melanggar aturan agama bahkan mengecewakan banyak orang. Di satu sisi, agama memang melarang kita untuk berduaan dengan lelaki yang bukan mahram bahkan sampai bersentuhan. Tapi, apalah daya yang namanya manusia pasti pernah melakukan kesalahan.
Kau tau? Mog pernah berkata pada ku, "Untuk apa kau mendengarkan nasehat orang-orang itu mengenai agama? Mereka belum tentu suci bahkan mereka bisa jadi memiliki banyak dosa. Untuk apa terpengaruh dengan ucapan manisnya yang akan memengaruhi otak mu? Jalani lah hidupmu sesuai keinginanmu." Sejatinya, ketika mendengar ucapan darinya, Aku ngak setuju dan hatiku menolak namun benar kata Kak Lisna "Kita tidak akan bisa mengubah seseorang. Apalagi dalam kondisi jatuh cinta... Karena kita sendiri yang akan berubah karena cinta, bukan sebaliknya."
Sejatinya, kita tidak hidup karena cinta, kita tidak hidup untuk mencari pasangan. Ada misi yang lebih besar dari itu.
Premis
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Pengenalan Tokoh
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Sinopsis
Bagian ini terkunci, beli untuk bisa melihat ini
Disukai
30
Dibaca
2.2k
Tentang Penulis
St. Hafsah Nuradilah Hamzah
Motto Hidup : Man Jaddah Wa Jadah
Sosmed : (Ig @shanad.hz) (FB Adilah Hamzah)
Karya : Buku Solo "Akulah Wanita Akhir Zaman."
Buku Antologi : 1. Untaian Asa Jilid Satu 2. Rindu 3. Air Mata 4. Untuk Orang Terkasih 5. Semesta 6. Retisalya 7. Meminjam Hati Malaikat
Bergabung sejak 2020-05-26
Telah diikuti oleh 471 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari kata
Rekomendasi dari Romantis
Skrip Film
MOG & BUL
St. Hafsah Nuradilah Hamzah
Skrip Film
KETIKA CINTA SALAH MEMILIH
wahyu basuki
Novel
Kalau Cinta, Bilang Saja!
Siera76
Flash
Alasan Pria Mudah Lelah
Ron Nee Soo
Flash
Lebih Baik Jangan
Seraphine Alana
Cerpen
Sesuatu Memberitahuku Aku Akan Mencintaimu Selamanya
Fann Ardian
Cerpen
MAAFKAN SAYA RANI Part 2 (Cerita Cinta Pertama Aldi)
MUCHAMAD FADHLI
Flash
Obrolan malam tahun baru
Elique
Novel
Roxelana
Noura Publishing
Skrip Film
For my twin
Widayanti
Flash
GOTCHA!
V.N.Lietha / Vica Lietha
Novel
Jatuh Cinta Diam-Diam 2
Bentang Pustaka
Novel
Ijo Tomat: Ikatan Jomblo Terhormat
Falcon Publishing
Novel
Cita-Cita Ayah
E. N. Mahera
Skrip Film
Bright Your Future and Love (Script)
Sweet September
Rekomendasi