Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
Inka adalah gadis yang sepanjang hidupnya percaya, bahwa tanda yang ada ditangan kanannya itu, bisa mempertemukannya dengan jodohnya.
"Kata orang-orang, kalau jodoh pasti punya kemiripan. Jadi aku yakin tanda di tangan ku ini pasti ada yang punya juga." Begitulah kalimat yang selalu menggema dalam dirinya.
Sampai suatu hari, ia melihat tangan seorang laki-laki memungut sketchbook miliknya yang terjatuh. Sayangnya, Inka tidak bisa melihat wajah lelaki misterius tersebut. Inka sangat hobi melukis. Ia berinisiatif melukis tangan dan tanda tersebut, untuk mencari siapa pemiliknya. Sampai akhirnya dalam perjalanannya melukis setiap pria yang datang dalam hidupnya sering menemui kegagalan, membuatnya sempat berhenti untuk melukis dan memilih untuk tidak menyukai seorang pun sampai benar-benar menemukan pemilik tanda lahir tersebut.
"Kata orang-orang, kalau jodoh pasti punya kemiripan. Jadi aku yakin tanda di tangan ku ini pasti ada yang punya juga." Begitulah kalimat yang selalu menggema dalam dirinya.
Sampai suatu hari, ia melihat tangan seorang laki-laki memungut sketchbook miliknya yang terjatuh. Sayangnya, Inka tidak bisa melihat wajah lelaki misterius tersebut. Inka sangat hobi melukis. Ia berinisiatif melukis tangan dan tanda tersebut, untuk mencari siapa pemiliknya. Sampai akhirnya dalam perjalanannya melukis setiap pria yang datang dalam hidupnya sering menemui kegagalan, membuatnya sempat berhenti untuk melukis dan memilih untuk tidak menyukai seorang pun sampai benar-benar menemukan pemilik tanda lahir tersebut.
Tokoh Utama
Inka
Bara
Beno
Rana
Vena
Vino
Vina
Adi
#1
Prolog
#2
Aku yang Berbeda
#3
Pencarian Pertama
#4
Kepercayaan Diuji
#5
Kecurigaan yang beralasan
#6
Kepingan Teka-teki
#7
Demi Vena dan SMA Angkasa
#8
Rasa Sakit yang Disembunyikan
#9
Sebuah Konspirasi
#10
Saran Mama Vina
#11
Guru Privat untuk Inka
#12
Saingan Berat
#13
Pilihan Sepihak
#14
Alasan papa Inka
#15
Isi Hati Seorang Laki-laki
#16
Makna Seorang Sahabat
#17
Rencana Besar Bara
#18
Tersadarkan Hal tak Terduga
#19
Salah Terka
#20
Ketahuan
#21
Terjatuh Lagi
#22
Sebuah Pengakuan
#23
Pemilik Tanda Lahir itu
#24
Epilog
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
42
Dibaca
10.9k
Tentang Penulis
Era Chori Christina
Menulis adalah pekerjaan tanpa memandang gelar. Karena bahagia ada di dalam dirimu.
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 37 pengguna
Sudah memublikasikan 2 karya
Menulis lebih dari 61,253 kata pada novel
Rekomendasi dari Drama
Novel
Tanda Lahir
Era Chori Christina
Novel
Hari Raia
Dinda Anggita Putri
Novel
Separuh Jiwa
Tazkia Irsyad
Novel
Naif, Bahagia Atau Luka
Aylani Firdaus
Novel
Sang Pemalas
Ighavianna
Novel
TETANGGA
Michael Kanta Germansa
Novel
Broken Angel
Andrea Jevan
Novel
Duri
Windy Effendy
Novel
Aksara Samudera
yhantlies92
Novel
SUKMA: Masa bermain yang hilang
Anggy Pranindya Sudarmadji
Novel
GURU
Di Pindho Bismoko
Novel
BERTUALANG DI PESANTREN
Nun Urnoto
Novel
Negeri Fir'aun Dan Rujak Ibu
Rosikh Musabikha m
Novel
Sukma Raga
Yeni fitriyani
Novel
sultan33 dengan permainan pragmatic tergacor
nonofcsultan33
Rekomendasi