Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
Yudha adalah seorang pengurus OSIS yang banyak disukai siswa. Namun tidak ada yang tahu bahwa Yudha memiliki perdebatan dalam dirinya, dia menghabiskan waktu untuk menyendiri di sudut perpustakaan dengan mempelajari agama Islam. Sebuah langkah yang akhirnya membuat Yudha bertukar mimpi dengan seorang adik kelas yang juga seorang pengurus OSIS, Senja Yuliani.
Keduanya terjebak dalam kekaguman dan mimpi hijrah yang panjang. Yudha membiarkan Yuli menjadi salah satu dari dua orang yang mengetahui mimpi mulianya untuk mengucap kalimat syahadat.
Yudha rela kehilangan banyak hal dalam hidupnya: keluarga, sahabat, harta dan ketenaran demi memulai sebuah hijrah yang diimpikan.
Akankah jalan hijrah yang mereka tempuh mempertemukan mereka kembali setelah tujuh tahun terhalang oleh batas-batas rasa dan waktu yang mereka bangun diantara keduanya?
Keduanya terjebak dalam kekaguman dan mimpi hijrah yang panjang. Yudha membiarkan Yuli menjadi salah satu dari dua orang yang mengetahui mimpi mulianya untuk mengucap kalimat syahadat.
Yudha rela kehilangan banyak hal dalam hidupnya: keluarga, sahabat, harta dan ketenaran demi memulai sebuah hijrah yang diimpikan.
Akankah jalan hijrah yang mereka tempuh mempertemukan mereka kembali setelah tujuh tahun terhalang oleh batas-batas rasa dan waktu yang mereka bangun diantara keduanya?
Tokoh Utama
YUDHA
YULI
PUTRA
YUNAN
SARAH
RATIH
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
11
Dibaca
827
Tentang Penulis
N. HIDAYAH
Hanya Tuhan yang berhak menghakimi keimanan manusia
Bergabung sejak 2021-10-25
Telah diikuti oleh 147 pengguna
Sudah memublikasikan 5 karya
Menulis lebih dari 51,265 kata pada novel
Rekomendasi dari Religi
Novel
SYAHADAT BERSAMA SENJA
N. HIDAYAH
Novel
Antrean Ke Surga
Mizan Publishing
Cerpen
MEMILIH SATU DIANTARA DUA
Iman Siputra
Flash
Batal Berbuka
Sena N. A.
Novel
Hijrah Itu Cinta
Bentang Pustaka
Flash
Cahaya Di Atas Perahu
Binar Bestari
Novel
No More Broken Heart
Mizan Publishing
Novel
Derita Aisyah!
Cindy Elfira Putri
Novel
Para Penentang Muhammad Saw
Mizan Publishing
Cerpen
PESAWAT TERTEMBAK DI HARI LEBARAN
Sri Wintala Achmad
Flash
Semua Hari Baik
Sulistiyo Suparno
Novel
Islam itu Rahmatan Lil Alamin Bukan untuk Kamu Sendiri
Noura Publishing
Novel
Krisis Arab dan Masa Depan Dunia Islam
Bentang Pustaka
Novel
Kapal Nuh Abad 21
Bentang Pustaka
Novel
Kulabuhkan Cintaku di Hatimu
Imajinasiku
Rekomendasi