Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
Setelah diputus berkali-kali dengan alasan yang variatif, Banyu (pasien gagal ginjal kronis) ingin mengubah prinsip hidupnya. Dari yang selalu 'mencari cinta' menjadi ingin bisa memberikan cinta dan bermanfaat bagi sesama. Apalagi setelah mimpi MATI mendatanginya tak hanya sekali. Dia tobat. Ingin sisa hidupnya dikenang baik, bukan diingat sebagai playboy gagal.
Akhirnya dia pun menggagas Proyek Malaikat. Dibantu oleh Bapak yang saudagar, dan perawatnya cuci darah, mereka memfokuskan diri kepada satu target : pasien gagal ginjal yang putus asa dan ingin cepat-cepat mati. Proyek ini bertujuan memotivasi target secara diam-diam dan natural. Aturan Proyek Malaikat jelas : DILARANG JATUH CINTA dengan Target.
Perlu diingat, hanya nama proyeknya saja malaikat, tapi mereka berdua tetap manusia biasa. Memiliki perasaan, rahasia-rahasia kelam, dan masa lalu yang menyedihkan. Dan ketika Proyek dijalankan kepada target kedelapan, Nyala, aturan itu hampir dilanggar. Banyu jatuh hati. Rahasia-rahasia pun terbongkar. Kelindan masa lalu mereka TERNYATA saling bertabrakan.
Begitulah, Tuhan memang Sang Maha Memberi Kejutan.
Akhirnya dia pun menggagas Proyek Malaikat. Dibantu oleh Bapak yang saudagar, dan perawatnya cuci darah, mereka memfokuskan diri kepada satu target : pasien gagal ginjal yang putus asa dan ingin cepat-cepat mati. Proyek ini bertujuan memotivasi target secara diam-diam dan natural. Aturan Proyek Malaikat jelas : DILARANG JATUH CINTA dengan Target.
Perlu diingat, hanya nama proyeknya saja malaikat, tapi mereka berdua tetap manusia biasa. Memiliki perasaan, rahasia-rahasia kelam, dan masa lalu yang menyedihkan. Dan ketika Proyek dijalankan kepada target kedelapan, Nyala, aturan itu hampir dilanggar. Banyu jatuh hati. Rahasia-rahasia pun terbongkar. Kelindan masa lalu mereka TERNYATA saling bertabrakan.
Begitulah, Tuhan memang Sang Maha Memberi Kejutan.
Tokoh Utama
Banyu Prayana
Nyala Agni
Biru Nalendra
Pak Parji
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
61
Dibaca
1.7k
Tentang Penulis
Nara Lahmusi
Penulis; Things about Him (GPU), A Sky Full of Stars (GPU), Inisial K (GPU), Gagal Cinta Kronis (GPU), Factory Reset (Bentang Belia), L(Oversize) (GWP), dan Restart (Bentang Pustaka).
Bergabung sejak 2020-01-01
Telah diikuti oleh 872 pengguna
Sudah memublikasikan 1 karya
Menulis lebih dari 20,026 kata pada novel
Rekomendasi dari Drama
Novel
Mi Jowo
Bla
Novel
18 Hours
Cho Sheila
Novel
Gagal Cinta Kronis
Nara Lahmusi
Novel
Dari tempatku berdiri
Martha Melank
Novel
Kasih Tak Sampai
Syifa Maziyyah
Flash
Jendela untuk pulang
Hana Mutiah
Flash
Ratu ghosting
Nuriska Beby
Novel
The Story of Water and Fire
Alvin Raja
Skrip Film
We Were Ship In The Night
Lilly Amundsen
Cerpen
APAKAH AKU...SESAT?
Iman Siputra
Novel
How to Befriend the So Called Classmate
aoillies
Skrip Film
Okuni
Joshua Vincentius
Novel
Filosofi Keluarga
Niken Ayu Winarsih
Novel
Janda Cerai Mati
Via Vandella
Novel
Not Fair!
Jesslyn Nathalie
Rekomendasi