Apakah kamu akan memberikan Novel ke ?
Berikan Novel ini kepada temanmu
Masukan nama pengguna
Blurb
"Burung yang terbang bebas di udara, air yang mengalir dengan tenang, dan ombak yang selalu menerjang bebatuan, serta batu yang selalu ikhlas untuk menjadi tempat bagi ombak melampiaskan amarahnya".
Pada tulisan akasara itu aku menyadari, bahwa manusia bisa berubah secepat itu. Bagaimana tidak? Ibuku, adalah salah satu orang yang aku sayangi. Tapi kenapa semenjak kehadiran adik laki-laki ku rasanya kasih sayang Ibuku berubah drastis. Aku sempat menghiraukan hal itu. Tapi semakin hari Ibu acap kali menghiraukan ku. Aku hanya bisa menormalisasikan keadaan yang ada. Dan tetap berpikir positif.
Singkat cerita, aku dibesarkan dengan luka batin yang bisa dikatakan saat ini masih ku bawa hingga aku menginjak usia dewasa. Untunglah masih ada yang memperlakukan aku dengan kasih sayang. Ya, ia adalah calon suami ku. Tampaknya ia akan ku jadikan rumah untukku pulang disaat aku lelah menghadapi dunia.
Tapi kau tahu?, memang betul seakan Tuhan telah menggariskan kesedihan ini hanya untukku. Setelah beberapa tahun menikah, ternyata suami ku tidak seperti yang aku harapkan.
Aku goyah, saat itu adalah saat dimana dilema datang di hidup ku. Aku ingin memilih untuk berpisah tapi di lain sisi aku harus mempertimbangkan bahwa aku tidak ingin anak-anakku kehilangan sosok Ayah akibat dari perpisahan ini.
Tuhan, apakah ada sedikit saja kebahagiaan yang tersisa untukku?. Aku percaya, jalan kisah hidup yang Engkau tulis untuk ku semua itu adalah bagian jalan yang terbaik dari-Mu. Tapi aku selalu merasa tidak kuat untuk menjalani nya Tuhan.
Inilah kisah ku, akankah aku mampu melewati jenggala kehidupan? atau malah justru sebaliknya?.
Pada tulisan akasara itu aku menyadari, bahwa manusia bisa berubah secepat itu. Bagaimana tidak? Ibuku, adalah salah satu orang yang aku sayangi. Tapi kenapa semenjak kehadiran adik laki-laki ku rasanya kasih sayang Ibuku berubah drastis. Aku sempat menghiraukan hal itu. Tapi semakin hari Ibu acap kali menghiraukan ku. Aku hanya bisa menormalisasikan keadaan yang ada. Dan tetap berpikir positif.
Singkat cerita, aku dibesarkan dengan luka batin yang bisa dikatakan saat ini masih ku bawa hingga aku menginjak usia dewasa. Untunglah masih ada yang memperlakukan aku dengan kasih sayang. Ya, ia adalah calon suami ku. Tampaknya ia akan ku jadikan rumah untukku pulang disaat aku lelah menghadapi dunia.
Tapi kau tahu?, memang betul seakan Tuhan telah menggariskan kesedihan ini hanya untukku. Setelah beberapa tahun menikah, ternyata suami ku tidak seperti yang aku harapkan.
Aku goyah, saat itu adalah saat dimana dilema datang di hidup ku. Aku ingin memilih untuk berpisah tapi di lain sisi aku harus mempertimbangkan bahwa aku tidak ingin anak-anakku kehilangan sosok Ayah akibat dari perpisahan ini.
Tuhan, apakah ada sedikit saja kebahagiaan yang tersisa untukku?. Aku percaya, jalan kisah hidup yang Engkau tulis untuk ku semua itu adalah bagian jalan yang terbaik dari-Mu. Tapi aku selalu merasa tidak kuat untuk menjalani nya Tuhan.
Inilah kisah ku, akankah aku mampu melewati jenggala kehidupan? atau malah justru sebaliknya?.
Tokoh Utama
Cia
#1
Seperti Batu yang Tidak Pernah Membenci Ombak
#2
Bertemu Dengan Kekasih ku dari Masa Lalu
#3
Ternyata Dia Bagian dari Masa Depan Ku.
#4
Hari Dimana Aku Bertemu Orang yang Tidak Seharusnya Aku Temui
#5
Rahasia
#6
Pada Rumah yang Bersedia untuk Memeluk Luka-Luka Itu
#7
Jenggala Kehidupan
#8
Sedikit Cerita dari Sudut Pandang Anak ku
#9
Dear Diary : Pedihnya Sebuah Pengharapan
#10
Menorehkan Aksara : Seperti Burung yang Belajar Bagaimana Caranya Untuk Bisa Terbang.
Ulasan kamu
Ulasan kamu akan ditampilkan untuk publik, sedangkan bintang hanya dapat dilihat oleh penulis
Apakah kamu akan menghapus ulasanmu?
Disukai
8
Dibaca
465
Tentang Penulis
Astri Rahmah Aulia
-
Bergabung sejak 2024-06-24
Telah diikuti oleh 55 pengguna
Sudah memublikasikan 3 karya
Menulis lebih dari 13,545 kata pada novel
Rekomendasi dari Drama
Novel
CERMIN RETAK
Astri Rahmah Aulia
Skrip Film
Latar Belakang
Rangga Samuel
Novel
The Liar and His Flower
Sf_Anastasia
Novel
TurkeyBerry
Damar febriansyah
Skrip Film
Money Baby (Script)
Naomi Saddhadhika
Skrip Film
Manzilah Cinta (Sebuah Skenario Film)
Imajinasiku
Flash
Glasgow Coma Scale
Indah Azhari
Cerpen
RASA YANG TERSEMBUNYI
Christin Meirdhika
Novel
Entitas Selembar Kertas
Nurvi Selvi
Flash
Tak Bisa Menunggu
Nurul Arifah
Cerpen
Kabayan; Harmonisasi sosial
Moch Agni Nuryahya
Cerpen
Hujan di Kota Asap
Utia Nur Hafidza Rizkya Ramadhani
Cerpen
Pernikahan Impian
Suryawan W.P
Cerpen
Manusia dan Waktu
Renaldy wiratama
Novel
Korupsi Dalam Puisi Sepotong Roti
Arroyyan Dwi Andini
Rekomendasi