Novel
Genre → Humor
Bukan Pacaran Biasa
Oleh DMRamdhan
Mulai membaca
Berlangsung
Gratis untuk dibaca
Novel ini masih diperiksa oleh kurator
Blurb
Namaku Arianna, panggil saja Anna. Dan ini bukan kisahku, tapi kisah sepasang anak SMA yang lagi pacaran, yang aku harapkan segera bubar supaya aku bisa jadi pacar Rio selanjutnya.

Ya. Yang cowok namanya Rio. Rio Satria. Bintang basket yang selalu tampak kalem dan bersahaja, pendiam dan penyendiri. Penyendiri yang mendadak mengejutkanku bisa dekat dengan seorang cewek mungil nan berisi, berkerudung dan berkacamata, yang spek-nya jelas lebih rendah dibanding aku!

Namanya Siti Kania. Dan aku tidak mengerti apa yang Rio lihat dari dia. Dan Peluang apa yang membuat mereka bisa dekat?

Ah, sudahlah! Kita mulai saja kisah ini. Kisah aku stalking pasangan yang tampaknya biasa-biasa saja, monoton, dan tidak istimewa.

Lihat saja nanti! Kutunggu mantanmu, Siti Kania!
Tokoh Utama
Rio Satria
Siti Kania
Arianna Bagjahartana
Kamu harus masuk terlebih dahulu untuk mengirimkan ulasan, Masuk
Belum ada Ulasan
Disukai
17
Dibaca
240
Tentang Penulis
DMRamdhan
-
Bergabung sejak 2020-05-25
Telah diikuti oleh 717 pengguna
Sudah memublikasikan 64 karya
Menulis lebih dari 570,114 kata pada novel
Rekomendasi dari Humor
Rekomendasi