Jangan Maafkan Aku
Drama
Dear Mas, apa kabar?
Akhirnya kemarin hubungan kita berakhir. Kalau sudah begitu tanya yang sama kembali hadir : kemana perginya cinta?
Dan kamu tahu hal yang paling bikin sedih di hatiku memang sudah tidak ada kamu. Ada seseorang baru yang bersemayam, sungguh aku tidak menyangka tapi sudah kejadian.
Aku membenci diriku yang gagal setia padamu. Mas, jangan maafkan aku. Semoga kamu bahagia.
Dan kamu pasti tidak lagi heran, beginilah aku yang kembali tak mampu bertanggung jawab.
Aku yang selalu pergi, dan pergi lagi. Jadi kelak jika aku pulang, jangan lagi kamu bukakan pintu. Biar aku kapok. Aku pantas menerima hukuman. (dks)
Suka
Favorit
Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (1)
Rekomendasi dari Drama
Flash
Jangan Maafkan Aku
Deasy Wirastuti
Flash
Terima Kasih Sudah Menjadi Istriku
Mario Matutu
Cerpen
PLAYBOY
Iman Siputra
Novel
Luar Biasa Ajaib
Fitri Aprilyani
Novel
Kelabu
Maria Rosa
Novel
sari pati
F. Chava
Novel
PERSEVERANCE
Hanawan Risa
Flash
Di Balik Kaca Mobil
Dhea FB
Flash
Untuk sebuah senyuman
penulis kacangan
Flash
Dua Cabang Sungai
Afri Meldam
Novel
Posesif
Bentang Pustaka
Novel
Bukan Sekadar Manusia
Diva Aelah
Flash
Hadiah Untuk Bunda
R Hani Nur'aeni
Flash
Rupawan yang Terbuang
liszzah
Flash
Berlayar di Danau
Impy Island
Rekomendasi
Flash
Jangan Maafkan Aku
Deasy Wirastuti
Flash
SAMPAI JADI DEBU
Deasy Wirastuti
Flash
Bronze
Hati-Hati Di Jalan
Deasy Wirastuti
Novel
Bronze
Seekor Capung Di Tengah Savana
Deasy Wirastuti
Cerpen
Umi Kalsum
Deasy Wirastuti
Cerpen
Gaun Nyonya Muda
Deasy Wirastuti
Flash
TERBANG-TERBANG
Deasy Wirastuti
Flash
ARSA DAN AYANA
Deasy Wirastuti
Flash
SINEMA SIANG HARI
Deasy Wirastuti
Skrip Film
Maaf, Sungguh Aku Tak Bermaksud Jatuh Cinta Padamu
Deasy Wirastuti
Flash
PESAN UNTUK MELATI HATI
Deasy Wirastuti
Flash
KAWANMU SYAMSI
Deasy Wirastuti
Cerpen
Bronze
Dibutuhkan Segera Seorang Suami
Deasy Wirastuti
Novel
Bronze
Dibutuhkan Segera Seorang Suami
Deasy Wirastuti
Novel
Bronze
Arca, Alien, dan Bunga Daisy
Deasy Wirastuti